FEB UHN Medan Berprestasi, Mahasiswa Manajemen Lolos Program Wirausaha Merdeka Kemendikbudristek

Sebanyak 32 orang mahasiswa dari Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas HKBP Nommensen Medan telah berhasil lulus seleksi Program Wirausaha Merdeka. Mahasiswa yang terpilih akan menjalani kuliah kewirausahaan selama satu semester di Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU). Selama program ini, mereka akan dibekali […]

Pesan Rektor dalam PKKMB UHN Medan 2024: UHN Menuju Kampus Peduli, Bebas Narkoba, dan Berbudaya

Universitas HKBP Nommensen Medan sukses menyelenggarakan kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) tahun ajaran 2024/2025, yang berlangsung pada Jumat (20/09/2024) di Auditorium Universitas HKBP Nommensen Medan. Lebih dari 1.534 mahasiswa baru dari berbagai fakultas dan program studi pada program Diploma dan Sarjana, yang […]

Safety Driving Training Kolaborasi Universitas Nommensen Medan dan PT. Chevron Oil Products Indonesia

Ratusan mahasiswa Universitas HKBP Nommensen Fakultas Teknik mengikuti Program Safety Driving Training. Pelatihan ini diselenggarakan bekerjasama dengan PT. Chevron Oil Products Indonesia, Kamis (12/09/2024) di Halaman Kampus UHN Medan yang diikuti oleh 100 mahasiswa dari Fakultas Teknik. Mahasiswa Fakultas Teknik Universitas HKBP Nommensen Medan terlebih […]

Dosen FKIP Universitas HKBP Nommensen Medan Raih Prestasi KAMI Awards Kementerian Perhubungan 2024

Universitas HKBP Nomensen Medan kembali Dosen Universitas HKBP Nommensen Medan kembali mengibarkan prestasi membanggakan di kancah nasional. Salah satu dosen terbaik, Juliaster Marbun, S.Pd., M.Si, dosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan berhasil meraih Juara Ketiga  pada kategori umum dalam Kolaborasi Analisis Kebijakan Majukan Transportasi Indonesia […]